Pulpitis
Pulpitis adalah peradangan pada pulpa gigi, yaitu saluran akar gigi yang berisi saraf dan pembuluh darah.
Kondisi ini dapat menimbulkan gejala berupa sakit gigi parah, bau mulut, serta nyeri saat mengonsumsi makanan atau minuman yang manis, dingin, atau panas.
Ya…
factor usia dan Oral higyene atau lalai dalam kebersihan mulut .
Hari ini lagi-lagi, gigiku 1st molar dan 2nd bicuspid (2nd premolar) mengalami nyut-nyutan .
Awalnya karies gigi (ketika gigi mengalami kerusakan serta pembusukan di bagian luar dan dalam) dan saat ini pulpitis.
Karena sudah berlubang dan mengganggu Ketika saat makan
ada makanan yang masuk ke dalam gigi yang membuat kurang nyaman dan sungguh
menyiksa . Itu sangat mengganggu aktifitasku sehari-hari, tak mau saya berlama-lama dengan
sakit ini. Jangan main-main dengan nyeri sakit gigi dan mulut yah, hmmmm
sungguh menyebalkan. Apalagi yang sedang produktif dan lagi sibuk-sibuknya
bekerja atau berhubungan dengan relasi terus sakit/nyeri gigi hahahahahah
sungguh merana.